01 Juni, 2013

Bursa Kerja Khusus

BURSA KERJA KHUSUS (BKK) SMKN Bandung Tulungagung

Nomor Ijin :

1. Landasan Hukum Pendirian BKK
Keputusan Dirjen Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri (Kep-49/DPPTKDN/2003) Tentang   Petunjuk Teknis Bursa Kerja Khusus

2. Fungsi BKK
Lembaga/ Unit yang menjalankan fungsi penempatan untuk mempertemukan antara pencari   kerja dan pengguna kerja

3. Kegiatan Utama BKK
a. Memberikan Informasi Pasar Kerja
b. Pendaftaran Pencari Kerja
c. Memberikan Penyuluhan dan Bimbingan Jabatan
d. Penyaluran dan Penempatan Pencari Kerja

4. Sasaran BKK
a. Pencari kerja terutama alumni SMKN BANDUNG
b. Pengguna Tenaga Kerja

PROGRAM PEDULI PENYALURAN TAMATAN BKK SMKN  BANDUNG

Ditujukan untuk alumni SMKN BANDUNG  terutama yang telah bekerja melalui BKK guna mensukseskan program Peduli Penyaluran Tamatan BKK.

Program tersebut adalah :
1. Mengoptimalkan Program BKK secara Umum
2. Menyelenggarakan Pelatihan bagi siswa kelas 3 dan alumni yang belum bekerja
3. Memberikan bantuan kepada siswa yang kesulitan biaya sekolah]]> nurfajarsidiq@gmail.com (ProWebDesain.Com) Bursa Kerja Khusus: Program Kegiatan Mon, 18 Jul 2011 10:22:40 +0000 http://www.smknbandung.com/informasi/bursa-kerja-khusus/profil-bkk http://www.smknbandung.com/informasi/bursa-kerja-khusus/profil-bkk BKK SMKN Bandung Tulungagung

Telp. (0355) 531899, Fax. (0355) 534883
Contact Person :
No. BKK     (08....................), (0355 ........)
Kodori.S.Pd     (085735708099), (082142100489)
Email : bkk@smknbandung.com

PROGRAM PEDULI PENYALURAN TAMATAN BKK SMKN BANDUNG
Ditujukan untuk alumni SMKN Bandung Tulungagung terutama yang telah bekerja melalui BKK guna mensukseskan program Peduli Penyaluran Tamatan BKK.

Program tersebut adalah :
1. Mengoptimalkan Program BKK secara Umum
2. Menyelenggarakan Pelatihan bagi siswa kelas 3 dan alumni yang belum bekerja
3. Memberikan bantuan kepada siswa yang kesulitan biaya sekolah

Bagi alumni yang berkenan bisa menyalurkannya melalui :
Bank :
Atas Nama :
No. Rekening :
0 Komentar di Blogger
Silahkan Berkomentar Melalui Akun Facebook Anda
Silahkan Tinggalkan Komentar Anda

Tidak ada komentar :


| Copyright © 2010 - SMK Negeri 1 Bandung Tulungagung Weblog | Dibuat oleh Team Kreative | Didukung Oleh Blogger |